Lirik Lagu Billy The Kid - Bukan Hari Ini

Bukan Hari Ini - Billy The Kid Lyrics

Detik demi detik perlahan terjadi
Kehancuran dunia
Mata hati yang melihat semua
Tangan yang lemah hanya meminta

Satu persatu jiwa yang melayang
Tangis air mata terbuang
Mimpi yang besar seakan tlah menghilang
Telah pergi dan tak kembali

[Music]

Perlahan semua kan herlalu
Sejarah baru kan dimulai
Masa yang kelam segera terlewati
Pergi dengan berjuta memori

Masih terasa sisa sisa duka
Yang menerpa di dalam dada
Bencana yang telah datang melanda
Takkan pernah dapat di lupa

Hari ini bukan akhir segalanya
Luka tak selamanya membawa duka
Masih ada waktu untuk berbagi
Hidup damai tentran di bumi

Hari ini bukan akhir segalanya
Luka tak selamanya membawa duka
Masih ada waktu untuk berbagi
Hidup damai tentran di bumi

[Music]

Semua yang telah terjadi
Atas kehendak dan kuasanya
Mereka yang datang dan pergi
Berpulang pada sanga illahi

Hari ini bukan akhir segalanya
Luka tak selamanya membawa duka
Masih ada waktu untuk berbagi
Hidup damai tentran di bumi

Hari ini bukan akhir segalanya
Luka tak selamanya membawa duka
Masih ada waktu untuk berbagi
Hidup damai tentran di bumi
Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.