Mungkin - Adit Nuga Lyrics
Mungkin aku
Tak harus hidup denganmu
Tak harus mencintaimu
Tak harus menyayangimu
Mungkin aku
Tak mau lagi di khianati
Tak mau lagi kau bohongi
Ku mau semua ku akhiri
Aku telah merasakan
Sakitnya hidup denganmu
Aku telah merasakan
Perihnya dikhianatimu
Tanpamu
Takkan pernah bisa kau coba
Menghancurkan hidupku selamanya
Takkan pernah bisa kau coba
Menyakiti hatiku selamanya
Takkan pernah bisa kau coba
Menduakan hatiku dan hatinya
Dan akupun mulai mencoba
Melupakanmu menyingkirkanmu
Jauh dari hidupku
[Music]
Aku telah merasakan
Sakitnya hidup denganmu
Aku telah merasakan
Perihnya dikhianatimu
Tanpamu
Woo..
Takkan pernah bisa kau coba
Menghancurkan hidupku selamanya
Takkan pernah bisa kau coba
Menyakiti hatiku selamanya
Takkan pernah bisa kau coba
Menduakan hatiku dan hatinya
Dan akupun mulai mencoba
Melupakanmu menyingkirkanmu
Jauh dari hidupku
Mungkin aku
Lirik Lagu Adit Nuga - Mungkin
by : Lyrics

LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.