Lirik Lagu James AP - Biarkanlah

Biarkanlah - James AP Lyrics

Tersiksa hatiku..
Saat kau tak sanggup menantiku
Tak tau diriku..
Mengapa kau tega padaku

Sedangkan engkau
Sudah pahami isi hatiku
Kini dengan
Kepedihan harus lupakanmu.. Hohoo..

Reff :

Biarkan ku pergi
Tinggalkan kisah indah denganmu
Biarkan sang waktu
Menghapus kisah cinta kita
Kita.. Wo ooo..

Musik :

Reff :

Biarkan ku pergi
Tinggalkan kisah indah denganmu
Biarkan sang waktu
Menghapus kisah cinta ini

Biarkan ku pergi
Tinggalkan kisah indah denganmu
Biarkan sang waktu
Menghapus kisah cinta kita

Biarkan ku pergi
Tinggalkan kisah indah denganmu
(biarkan sang waktu..)
Menghapus kisah cinta ini
Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.