Lirik Lagu Daaf – Menyendiri

Lirik Lagu Menyendiri by DAAF.

Aku hanya untukmu
Bernafas karnamu
Hanya untukmu

Indah kau yang terindah
Takkan tergantikan
Takkan terkalahkan
Oleh waktu

Kini engkau telah pergi
Engkau menyerah
Kini tinggal aku sendiri

Aku semu tanpa cintamu
Aku sendu tanpa hadirmu
Sungguhku rindu indah bayangmu
Kau sebab teduh dalam jiwaku

Kau lebih dari sekedar indah
Bagiku kau adalah anugerah
Yang tak sepenuhnya ku miliki
Kini biar lah ku menyendiri

Aku semu tanpa cintamu
Aku sendu tanpa hadirmu
Sungguhku rindu indah bayangmu
Kau sebab teduh dalam jiwaku

Kau lebih dari sekedar indah
Bagiku kau adalah anugerah
Yang tak sepenuhnya ku miliki
Kini biarlah ku menyendiri

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.