Lirik Lagu Niesya – Keraguan

Lirik Lagu Keraguan by Niesya.

Tlah kuberikan padamu satu
Kepercayaan dariku dulu
Tanpa ragu dan sejujurnya
Ku cinta kamu

Kini kau ragukan semua itu
Syak wasangka pun bersatu padu
Kala hati dimabuk cemburu
Kau pun membisu

Ku coba mengerti sgala apa yang ada di lubuk hatimu
Tak kan kubiarkan kemelut melanda dirimu
Ku tak mau itu
Jangan larutkan emosi tanpa kejelasan
Dari ucapanmu kini

Tlah kukatakan padamu satu
Kepercayaan dariku dulu
Tanpa ragu dan sejujurnya
Ku sayang kamu

Ku coba mengerti sgala apa yang ada di
lubuk hatimu
Takkan kubiarkan kemelut melanda dirimu
Ku tak mau itu
Jangan larutkan emosi tanpa kejelasan
dari ucapanmu kini

Kecemburuan kamu
Kegelisahan daku
Keraguanmu itu
Bukti kejujuranmu

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.