Andai saja aku bisa
Miliki dirimu
Pasti aku akan menjaga
Menjaga dirimu
Andai saja aku mampu
Dapatkan cintamu
Pasti aku akan bahagia
Bila bersamamu
Oh.. kasihku jangan
Jangan pernah kau ragu padaku
Oh.. kasihku jangan
Jangan pernah kau pergi padaku
Disini aku menunggu
Menunggu dirimu selalu
Jadi bersabarlah
Aku selalu untukmu
Jadi bersabarlah
Kasih … percayalah
Kasih… yakinlah
Aku …. selalu untukmu