Lirik Lagu Teuku Ryzki – Belum Saatnya

Bergerak bergegas mencari kenali diri
Menjadi yang tak pernah ku kenali
Berharap suatu ha ri kan sadari
Yang pasti dan s’lalu ku yakini

Tak apa bila kini belum mengerti
Suatu saat nanti akan pahami
Bila berat rasa ku saat ini
Berhenti sebentar tuk melangkah lagi

Oo.. oo terus berlari
Oo.. oo terus berlari

Jangan berhenti lanjutkan mimpi
Belum saat terjatuh
Bila tertatih wajar bersedih
Belum saat terjatuh

Tak apa bila kini belum mengerti
Suatu saat nanti akan pahami
Bila berat rasa ku saat ini
Berhenti sebentar tuk melangkah lagi

[Music]

Jangan berhenti lanjutkan mimpi
Belum saat terjatuh
Bila tertatih wajar bersedih
Belum saat terjatuh

Tak apa bila kini belum mengerti
Suatu saat nanti akan pahami

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.