Lirik Lagu Jie Band - JiE – Penantian Cinta

Lirik Lagu Penantian Cinta by Jie Band.

Menatapi indahnya cinta
Mengenang semua kenangan yang indah
Hidupku yang sendiri
Meratapi kisah cinta yang sedih

Akankah semua ini
Akan terus membayangi diri
Haruskah ku berlari
Meninggalkan semua kenangan di hati

Ho.. Ku tak bisa (ku tak bisa)
Melupakan semua kenangan
Di hatiku (di hatiku)
Masih ada dirimu dirimu
Woo.. Ku tak bisa (ku tak bisa)
Melupakan hatimu hatimu
Woo.. Di hatiku (di hatiku)
Masih ada cintamu wo ho..

[Music]

Apakah diri ini
Mengejar cinta yang tak pasti
Ho.. Diriku yang menanti
Cinta di hatimu yang tlah pergi

Ku tak bisa (ku tak bisa)
Melupakan semua kenangan
Di hatiku (di hatiku)
Masih ada dirimu dirimu
Woo.. Ku tak bisa (ku tak bisa)
Melupakan hatimu hatimu
Woo.. Di hatiku (di hatiku)
Masih ada cintamu woo..

Inilah kisah cinta
Diriku yang sangat pedih

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.