Lirik Lagu Tommy Kaganangan – Melamarmu

Lirik Lagu Melamarmu by Tommy Kaganangan.

Bagaimana nasib cinta kita
Setelah lama kita bersama
Aku tau
Kamu tau
Hati sudah saling menyatu

Jangan lah marah kau kepadaku
Aku sungguh mencintaimu
Walau kini
Belum resmi
Dirimu menjadi istriku

Ini pesanku
Pada orangtuamu
Terima kasih ku
Telah melahirkan kamu
Izinkan aku uu..
Melamar dirimu

Inilah kisah cinta kita
Sekian lama kita bersama
Aku tau
Kamu tau
Hati kita saling menyatu

Jangan lah marah kau kepadaku
Aku janji menikahimu
Walau kini
Belum resmi
Dirimu menjadi istri ku

Ini pesanku
Pada orangtuamu
Terima kasih ku
Telah melahirkan kamu
Izinkan aku uu..
Melamar dirimu

Sampaikan pesanku
Pada orangtuamu
Ku mencintaimu
Setulus hati padamu
Izinkan aku uu..
Melamar dirimu

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.