Lirik Lagu Yoga Vhein – Cinta Sepenuh Hati

Lirik Lagu Cinta Sepenuh Hati by Yoga Vhein.

Biarlah cinta berada didalam rasa
Tak perlu susah-susah memakai logika
Tak perlu di cabarkan dan jangan di gambar
Biarkan saja berjalan

Terimalah cinta ini apa adanya
Jangan harap materi atau juga harta
Jika dekat denganku rasakan di hatimu
Sayangku hanya untukmu

Cinta yang putih bagai salju
Kan ku berikan kepadamu
Tiada keraguan perlu di perjuangkan
Apa yang telah kita dapatkan

Letakkan tanganmu di tanganku
Genggamlah erat jangan lepaskan
Aku cinta sepenuh hatiku
Dan beri juga aku balasan

[Music]

Terimalah cinta ini apa adanya
Jangan harap materi atau juga harta
Jika dekat denganku rasakan di hatimu
Sayangku hanya untukmu

Cinta yang putih bagai salju
Kan ku berikan kepadamu
Tiada keraguan perlu di perjuangkan
Apa yang telah kita dapatkan

Letakkan tanganmu di tanganku
Genggamlah erat jangan lepaskan
Aku cinta sepenuh hatiku
Dan beri juga aku balasan

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.