Lirik Lagu RapX – Enak Enak

Lirik Lagu Enak Enak by RapX.

Enak enak
Pacarku mau enak
Disisiku walau tuk sejenak
Tapi semua hanya angan dibenak
Karna kita terpisahkan jarak

Akupun rindu kamu
Tak sabar tuk bertemu
Tapi waktu tak berpihak padaku

Meski jarak terbentang
Tak usah kamu bimbang
Ku pasti datang
Tapi tak sekarang

Reff :

Enak enak
Pacarku/kasihku mau enak
Disisiku walau tuk sejenak
Tapi semua hanya angan dibenak
Karna kita terpisahkan jarak

Enak enak
Pacarku/kasihku mau enak
Lampiaskan rindu yang memuncak
Aku ingin tapi harus kutolak
Meski aku pun jadi tak enak

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.