Wahid KDI - Di Saat Akan Berpisah

Lirik Lagu Di Saat Akan Berpisah by Wahid KDI.

Saat kudenganmu pandangi wajahmu
Disaat kita kan berpisahh
Terikatkan janji sehidup semati
Disaat engkau kan pergi

Begitu indahnya cinta selama ini
Arungi berdua hari demi hari

Aku sayang kamu
Aku cinta kamu
Biarlah hati kitakan bersama

Walau jarak yang memisahkan kita
Ku akan selalu jaga diri ini
Walau engkau ada jauh disana
Buanglah ragu hatimu
Karna dirikukan slalu menunggu hadirmu

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.