Lirik Lagu Sonya Anugrah – Cinta Tak Putus Kawin Tak Jadi

Lirik Lagu Cinta Tak Putus Kawin Tak Jadi by Sonya Anugrah.

Tak guna engkau tangisi
Tak guna engkau sesali
Cinta tak putus kawin tak jadi
Karna sudah suratan diri

Ibarat Bunga di taman
Kembang setangkai harumnya wangi
Datanglah pria berwajah tampan
Dipetiknya diwaba pergi

Selat Sunda dan Selat Malaka
Ketiga ada juga selat berhala
Tlah bertahun aku menunggunya
Namun kau tak juga meminangnya

Untuk apa bertanam pagi
Jika yang tumbung ilalang jua
Untuk apa menunggu yang tak pasti
Akhirnya kan kecewa juga
Akhirnya kan kecewa juga

Ibarat Bunga di taman
Kembang setangkai harumnya wangi
Datanglah pria berwajah tampan
Dipetiknya diwaba pergi

Selat Sunda dan Selat Malaka
Ketiga ada juga selat berhala
Tlah bertahun aku menunggunya
Namun kau tak juga meminangnya

Untuk apa bertanam pagi
Jika yang tumbung ilalang jua
Untuk apa menunggu yang tak pasti
Akhirnya kan kecewa juga
Akhirnya kan kecewa juga

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.