Lirik Lagu Richie Ricardo – Gaun Putih Primadona

Lirik Lagu Gaun Putih Primadona by Richie Ricardo.

Gaun putih sang primadona
Gemerlap remang-remang cahaya
Wajah cantik berselimut duka
Di balik tirai derita

Berjuta mata terkesima
Berjuta tangan ingin meraba
Berjuta nafsu ingin menggoda
Di antara noda noda

Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Gaun putih primadona

Banyak cintamu yang kau berikan
Banyak tangan menggapai punggungmu
Banyak kasihmu yang kau berikan
Banyak tangan di balik gaunmu

Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Gaun putih primadona

Berjuta mata terkesima
Berjuta tangan ingin meraba
Berjuta nafsu ingin menggoda
Di antara noda noda

Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Gaun putih primadona

Banyak cintamu yang kau berikan
Banyak tangan menggapai punggungmu
Banyak kasihmu yang kau berikan
Banyak tangan di balik gaunmu

Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Oh.oh. dona
Gaun putih primadona

Oh.oh.dona
Oh.oh.dona
Oh.oh.dona
Gaun putih primadona

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.