Lirik Lagu Asmaralaya - Lagu Ini Untukmu

Lirik Lagu Ini Untukmu by Asmaralaya

Kini tlah ku rasa kehilangan
Sosok indah yang singgah dihatiku
Meskipun kau menjauh
Ku tetap disini menantimu

Bertahun tahun kau singgah dihati
Menemani setiap langkah kakiku
Dan kini kau tlah pergi
Tinggalkan ku sendiri

Tak mampu ku pendam ini
Kehilangan mu kembali
Terlalu banyak kisah yang telah kita lewati
Waktu menjelang senja menghilang

Kini tlah ku rasa kehilangan
Sosok indah yang singgah dihatiku
Meskipun kau menjauh
Ku tetap disini menantimu

Bertahun tahun kau singgah dihati
Menemani setiap langkah kakiku
Dan kini kau tlah pergi
Tinggalkan ku sendiri

Tak mampu ku pendam ini
Kehilangan mu kembali
Terlalu banyak kisah yang telah kita lewati
Waktu menjelang senja menghilang

Tak mampu ku lupakan mu
Kehilangan senyum indahmu
Dan aku menyerah
Melupakan dirimu
Kembalilah
Ku merindukanmu

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.