Lirik Lagu Galuh Tinatta - Mama Muda

Lirik Lagu Mama Muda by Galuh Tinatta.

Aku slalu kesepian
Lama sendirian
Merindukan belaian

Rindu akan kasih sayang
Lelahnya bertahan
Mengharapkan sentuhan

Punya suami buaya
Kujadi korbannya
Kupilih pisah aja

Walau ku jadi janda
Tapi ku tak kalah
Sama perawan muda

Reff :

Aku mama muda
Memang mama muda
Sexy menggoda
Janda beranak dua

Aku mama muda
Memang mama muda
Cantik menawan
Muda dan pengalaman

Aku mama muda
Memang mama muda
Meski kesepian
Pantang jadi selingkuhan

Aku mama muda
Memang mama muda
Matang menantang
Menunggu untuk dipinang

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.