Lirik Lagu Mira Putri - Bukti Cinta

Lirik Lagu Bukti Cinta by Mira Putri.

Izinkan aku kekasih untuk sekali ini
Akan aku buktikan betapa kau ku cinta

Berikan waktu untukku kutunjukkan padamu
Semua kan kulakukan asal engkau bahagia
Kerana separuh aku dirimu

Reff :

Ku ingin memiliki dirimu
Seutuhnya hatimu untukku
Dan kuberjanji sampai nanti kumati
Kau tak akan kusakiti

Berikan aku setetes cinta
Kan ku tawar kan lautan untukmu
Hasratku tak akan pernah berhenti
Selama kau masih setia

Berikan waktu untukku kutunjukkan padamu
Semua kan kulakukan asal engkau bahagia
Kerana separuh aku dirimu

Ku ingin memiliki dirimu
Seutuhnya hatimu untukku
Dan kuberjanji sampai nanti kumati
Kau tak akan kusakiti

Berikan aku setetes cinta
Kan ku tawar kan lautan untukmu
Hasratku tak akan pernah berhenti
Selama kau masih setia

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.