Lirik Lagu Erin - Kita Hanya Jauh

Lirik Lagu Kita Hanya Jauh by Erin

Jika kau rindu sebut lah namaku
Di saat kita jauh
Aku kan datang walau di dalam mimpi
Untuk mu kekasih

Angin tolong sampaikan padanya
Yang telah menanti disana
Agar diriku tau yang kurasa
Sungguh terlalu hati ini rindu

Duhai kekasih bersabar lah sayang
Perpisahan ini hanya sementara
Pasti kan datang masa masa indah
Kita jemput bersama dengan cinta

Terlalu dalam rindu yang ku pendam
Namun kan ku coba tuk tetap bertahan
Semoga ku bisa kuatkan hati ku
Kau dan aku hanyalah jauh

Jika kau rindu sebut lah namaku
Di saat kita jauh
Aku kan datang walau di dalam mimpi
Untuk mu kekasih

[music]

Angin tolong sampaikan padanya
Yang telah menanti disana
Agar diriku tau yang kurasa
Sungguh terlalu hati ini rindu

Duhai kekasih bersabar lah sayang
Perpisahan ini hanya sementara
Pasti kan datang masa masa indah
Kita jemput bersama dengan cinta

Terlalu dalam rindu yang ku pendam
Namun kan ku coba tuk tetap bertahan
Semoga ku bisa kuatkan hati ku
Kau dan aku hanyalah jauh

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.