Lirik Lagu Lain Budaya Adat & Agama by Guslian.
Bila mata ku pejam
Wajahmu tak menjelma
Namun yang kurasakan
Kau perlahan menghilang
Mungkin bertanda kau sudah tak betah
Atau bosan bersama
Jika kasih dan sayang
Berlambang kebendaan
Aku yang kekurangan
Iklas putus kan percintaan
Tetapi ternyata ku salah menduga
Sungguh tak terkira di antara kita
Ada jurang pemisah
Seandainya aku mau untuk memaksa
Tak mau ku kau lepas begitu saja
Namun di antara kita jauh berbeda
Lain budaya adat serta agama
Demikianlah penyebabnya
Sehingga aku kau abaikan
Dan kehilangan
Jika kasih dan sayang
Berlambang kebendaan
Aku yang kekurangan
Iklas putus kan percintaan
Tetapi ternyata ku salah menduga
Sungguh tak terkira di antara kita
Ada jurang pemisah
Seandainya aku mau untuk memaksa
Tak mau ku kau lepas begitu saja
Namun di antara kita jauh berbeda
Lain budaya adat serta agama
Demikianlah penyebabnya
Sehingga aku kau abaikan
Dan kehilangan