Lirik Lagu Ningrats - Jatuh Cinta

Lirik Lagu Jatuh Cinta by Ningrats.

Kurasakan
Sesuatu yang tak pernah kurasa sebelumnya
Aku jatuh cinta

Meskipun bulan berhenti tersenyum

Kau membuat hidupku menjadi lebih indah
Saat aku tak lagi percaya cinta itu nyata
Senyummu selalu kudamba disaat hariku
Kelabu
Cintamu meyakinkanku disaat aku ragu

Bulan tersenyum menjadi saksi cinta kita

Aku jatuh cinta
Hanya satu pintaku
Aku ingin selalu disisimu
Meskipun bulan berhenti tersenyum
Bersamamu kasih
Kujaga cinta kita

Kasih ingatlah akan janji kita
Yang tlah terucap
Bersama berdua denganmu
Walaupun tak selalu indah
Kita kan selalu satu

Aku jatuh cinta
Hanya satu pintaku
Aku ingin selalu disisimu
Meskipun bulan berhenti tersenyum
Bersamamu kasih
Kujaga cinta kita

Kasih satu janjiku akan slalu bersamamu
Sampai akhir waktu takan terpisahkan
Karena cintamu yang mampu merubah duniaku

Aku jatuh cinta
Hanya satu pintaku
Aku ingin selalu disisimu
Meskipun bulan berhenti tersenyum
Bersamamu kasih
Kujaga cinta kita

Hanya satu pintaku
Aku ingin selalu disisimu
Meskipun bulan berhenti tersenyum
Bersamamu kasih
Kujaga cinta kita
Jatuh cinta

Jatuh cinta
Kau membuat hidupku menjadi lebih indah
Kita kan slalu satu
Jatuh cinta
Kita kan slalu satu
Jatuh cinta
Kita kan slalu satu
Jatuh cinta

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.