Lirik Lagu Vanny Vabiola - Janganlah Kau Membisu

Lirik Lagu Janganlah Kau Membisu by Vanny Vabiola.

Malam malam sepi begini
Hanya rembulan yang menemani
Sunyi yang menyelimuti resah dalam hati
Teringat akan dirimu lagi

Haruskah kita menyiksa diri
Tak pernah ungkapkan isi di hati
Kutahu kau ada rindu aku pun begitu
Di dalam diam cinta kita menyatu

Janganlah kau dustai hati
Ungkapanlah semua rasa rindu di dada
Aku pun tak pernah tahu
Entah sampai kapan diriku kan membisu

Mungkin pada sang rembulan
Ku ungkapkan semua
Agar kau tahu isi di hatiku

Haruskah kita menyiksa diri
Tak pernah ungkapkan isi di hati
Kutahu kau ada rindu aku pun begitu
Di dalam diam cinta kita menyatu

Janganlah kau dustai hati
Ungkapanlah semua rasa rindu di dada
Aku pun tak pernah tahu
Entah sampai kapan diriku kan membisu

Mungkin pada sang rembulan
Ku ungkapkan semua
Agar kau tahu isi di hatiku

Mungkin pada sang rembulan
Ku ungkapkan semua
Agar kau tahu isi di hatiku

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.