Lirik Lagu Yuka Kharisma - Tentang Rasa

Lirik Lagu Tentang Rasa by Yuka Kharisma.

Matahari di hujung senja
Menghadirkan cahaya jingga
Tentang sebuah rasa
Yang sudah sekian lama
Melekat di jiwa

Disaat kita bersama
Kadang sesaat berjumpa
Namun terasa lengkap
Kau hapuskan pekat
Sinariku lagi

Jujur ku tak mampu berikan bintang
Yang jauh tinggi di angkasa
Namun hatiku seluas semesta
Hanya kamu saja yang punya

Disaat kita bersama
Kadang sesaat berjumpa
Namun terasa lengkap
Kau hapuskan pekat
Sinariku lagi

Jujur ku tak mampu berikan bintang
Yang jauh tinggi di angkasa
Namun hatiku seluas semesta
Hanya kamu saja yang punya

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.