Lirik Lagu Happy Asmara - Ombak Asmara

Lirik Lagu Ombak Asmara by Happy Asmara.

Senyumu tak berarti bagiku
Membuat batinku menjadi pilu
Deras mengucur air mataku
Betapa kecewa hatiku

Dan kini puaslah hatimu
Kau toreh garam di lukaku
Pedih dan perih di dadaku
Kau tega khianati diriku

Ombak asmara datang melanda
Saat kuterbuai indahnya cinta
Ku terlanjur sayang .Batinku tersiksa
Jiwaku semakin menderita

Ombak asmara datang menerpa
Saat kuterlena hangatnya cinta
Kini kau pergi bersama dengannya
Tinggalkan aku meratapi cinta

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.