Lirik Lagu Putri Aline - Jalan Terakhir

Lirik Lagu Jalan Terakhir by Putri Aline.

Aku berharap dirimu
Dapat terima dirinya
Walauku tau berat hatimu
Hadapi kenyataan

Inilah jalan terakhir
Pilihan untuk diriku
Percuma jua aku bertahan
Akan lebih menyakitkan

Mereka akan terus memaksa
Untuk kita berpisah
Mereka akan tetap
Hantui perhubungan kita

Demi nama cinta yang suci
Kurela melepaskan engkau
Ikhlasku terima meskipun bertaruh
Dengan air mata

Andai diriku tak serba kekurangan
Hidup sepadan dengan dirimu
Bergelimangan emas permata
Mungkin aku dihargainya
Oleh orang tuamu sayang

Demi nama cinta yang suci
Kurela melepaskan engkau
Ikhlasku terima meskipun bertaruh
Dengan air mata

Andai diriku tak serba kekurangan
Hidup sepadan dengan dirimu
Bergelimangan emas permata
Mungkin aku dihargainya
Oleh orang tuamu sayang

Lyrics
LyricsUpdate Lirik Lagu terbaru dan populer saat ini, dengan berbagai genre diantaranya Dangdut, Koplo, Pop, Indo, Slowrock, KPop, dll. Lagu lagu dari berbagai adat dan suku daerah Indonesia (Aceh, Bali, Batak, Karo, Dayak, Jawa, Minang, Melayu, Osing Banyuwangi, Sunda, Tarling, dsb) hingga manca negara.