Lirik Lagu Sufian Suhaimi - Ternyata Aku

Lirik Lagu Ternyata Aku by Sufian Suhaimi.

Hati ku bersuara
Apakah alasan kau menjauh
Dari diri ini dan menghilang
Dariku

Dimana silapnya
Coba kau nyata padaku

Mengapa adanya ruang
Untuk insan lain
Dari relung hatimu
Siapalah aku yang selalu

Menemani dirimu
Saat saat kau bahagia
Saat kau terjatuh

Ternyatalah aku
Ternyatalah aku
Yang selalu
Disisimu

Dimana silapnya
Coba kau nyata padaku

Mengapa adanya ruang
Untuk insan lain
Dari relung hatimu
Siapalah aku
Yang selalu menemani dirimu

Saat saat kau bahagia
Saat kau terjatuh
Ternyatalah aku
Ternyata aku
Yang selalu

Mengapa adanya ruang
Untuk insan lain
Dari relung hatimu
Siapalah aku
Yang selalu menemani dirimu

Saat saat kau bahagia
Saat kau terjatuh
Ternyatalah aku
Ternyata aku yang selalu
Disisimu

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.