Lirik Lagu Danial Hafiz - Maghfirah Ramadan

jendela hijab terbuka
merai ramadhan tiba
syair kalam mula bergema
mengabdi pada pencipta

para perindu mendamba
malam seribu purnama
amal dikerah iman digali
meraih syurga firdausi

ramadhan ramadhan
ramadhan ya ramadhan
saat kehadiramu dinanti
setelah kian lama kau pergi

ramadhan ramadhan
ramadhan ya ramadhan
ku mengharap pertemuan ini
moga bukan yang terakhir

hooo

hooo

tunduk amarah bersujud
memijarkan sinar kudus
terbuka pintu keampunanmu
maghfirah selangit biru

ramadhan ramadhan
ramadhan ya ramadhan
saat kehadiramu dinanti
setelah kian lama kau pergi

ramadhan ramadhan
ramadhan ya ramadhan
ku mengharap pertemuan ini
moga bukan yang terakhir

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.