Lirik Lagu Silva Hayati - Terjatuh

sudah terjatuh diriku ini
kini di timpa tangga pula
sedangkan beban berat ku pikul
tanpa ibu tanpa ayah

mengapa tega kau turih luka
oh di jantung kecil ku ini
telah berdarah di sayat kaca
tajam mulut yang berbisa

aku tak meminta tinggal bersama mu
karna untuk hidup aku masih sanggup
namun kenyataan tak semanis janji
sudah kau hina makan tak kau beri

lebih baik aku pergi walaupun harus bertahan
dan mencari makan di panas berhujan hidup di jalanan

mengapa tega kau turih luka
oh di jantung kecil ku ini
telah berdarah di sayat kaca
tajam mulut yang berbisa

aku tak meminta tinggal bersama mu
karna untuk hidup aku masih sanggup
namun kenyataan tak semanis janji
sudah kau hina makan tak kau beri

lebih baik aku pergi walaupun harus bertahan
dan mencari makan di panas berhujan hidup di jalanan

Baca juga : Lirik Lagu Silva Hayati - Minyak Maha Karambia Murah

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.