Lirik Lagu Syahiba Saufa - Cintaku feat. Farhan

kerinduan
yang kini ku rasakan
terjawab sudah dengan hadirmu
membawa kehangatan

sekian lama
kau do’a yang ku pintakan
tuhan kirimkan engkau padaku
mengisi kisah hidupku

dalam sepiku kaulah candaku
dalam gelapku kaulah pijarku
dalam hatiku engkaulah cintaku

kaulah lentera di dalam jiwa
kuatkan raga peluk nan cinta
semoga abadi cinta tuk selamanya

sekian lama
kau do’a yang ku pintakan
tuhan kirimkan engkau padaku
mengisi kisah hidupku

dalam sepiku kaulah candaku
dalam gelapku kaulah pijarku
dalam hatiku engkaulah cintaku

kaulah lentera di dalam jiwa
kuatkan raga peluk nan cinta
semoga abadi cinta tuk selamanya

dalam sepiku kaulah candaku
dalam gelapku kaulah pijarku
dalam hatiku engkaulah cintaku

kaulah lentera di dalam jiwa
kuatkan raga peluk nan cinta
semoga abadi cinta tuk selamanya

semoga abadi cinta tuk selamanya

Baca juga : Lirik Lagu Suci Tacik - Iya Makasih

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.