Lirik Lagu Febian - Cinta Tak Bernyali

Lirik Lagu Cinta Tak Bernyali by Febian.

sungguh lelah ku rasanya
selalu ada dalam pencintaan
tulus memberi kasih bersabar dan setia
namun pada akhirnya kecewa
tulus memberi kasih bersabar dan setia
namun pada akhirnya kecewa

entah berapa lamanya
aku bisa terbiasa tanpamu
setelah kau sakiti aku tak punya nyali
untuk memulai cinta yang baru
setelah kau sakiti aku tak punya nyali
untuk memulai cinta yang baru

untuk saat ini dan tak tahu sampai kapan
masih dirimu yang ada di hati ini
oh dimanakah letak hati nuranimu
kau buat cinta kau buat rindu
lalu kau pergi tinggalkanku

oh pedihnya menusuk sukma ragaku oh kejamnya
tak kan ku ulangi mencinta dirimu kedua kali
oh pedihnya menusuk sukma ragaku oh kejamnya
tak kan ku ulangi mencinta dirimu kedua kali

entah berapa lamanya
aku bisa terbiasa tanpamu
setelah kau sakiti aku tak punya nyali
untuk memulai cinta yang baru
setelah kau sakiti aku tak punya nyali
untuk memulai cinta yang baru

untuk saat ini dan tak tahu sampai kapan
masih dirimu yang ada di hati ini
oh dimanakah letak hati nuranimu
kau buat cinta kau buat rindu
lalu kau pergi tinggalkanku

oh pedihnya menusuk sukma ragaku oh kejamnya
tak kan ku ulangi mencinta dirimu kedua kali
oh pedihnya menusuk sukma ragaku oh kejamnya
tak kan ku ulangi mencinta dirimu kedua kali

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.