Lirik Lagu Yuka Kharisma - Terpatri Dihati

Lirik Lagu Terpatri Dihati by Yuka Kharisma

jangan pernah tinggalkan aku
hati ini tak mampu untuk mewadahi rindu
walau takdir membawamu jauh dariku
ku kan setia menunggumu ke akhir waktu

percayalah malam akan berganti hari
erat janji dimana cintaku kan memgabdi
selamanya namamu terpatri dalam hatiku
walau kenyataan kau bukan untukku

jangan pernah tinggalkan aku
hapus air mataku dengan tulus cintamu
jangan pernah kau dustai cinta ini
tiada yang lebih bererti selain dirimu

percayalah malam akan berganti hari
erat janji dimana cinta ku kan mengabdi
selamanya namamu terpatri dalam hatiku
walau kenyataan kau bukan untukku

aku yang bertahan
demi sebuah harapan
namun kau menyerah
dan tinggalkan semua

percayalah malam akan berganti hari
erat janji dimana cinta ku kan mengabdi
selamanya
walau kenyataan kau bukan untukku
walau kenyataan kau bukan untukku

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.