Lirik Lagu Junaidi Alfian - Tipuan Semata

Lirik Lagu Tipuan Semata by Junaidi Alfian

mana janji yang dulu kau ucapkan
nyatanya engkau mengingkari
kini hanyalah tinggal cerita
yang menyentuh dalam naluri

kau bagaikan rembulan yang bersinar
selalu menerangi dalam hidupku
ibaratkan air di daun keladi
bila tersentuh airnya tertumpah

janganlah engkau bersandiwara
untuk menghibur dalam diriku
pandainya engkau menyimpan dusta
di balik senyum canda dan tawa

ku tahu kau cuma pura – pura
menjadi wanita paling setia
ternyata hanyalah tipuan semata
agar diriku selalu percaya

mana janji yang dulu kau ucapkan
nyatanya engkau mengingkari
kini hanyalah tinggal cerita
yang menyentuh dalam naluri

kau bagaikan rembulan yang bersinar
selalu menerangi dalam hidupku
ibaratkan air di daun keladi
bila tersentuh airnya tertumpah

janganlah engkau bersandiwara
untuk menghibur dalam diriku
pandainya engkau menyimpan dusta
di balik senyum canda dan tawa

ku tahu kau cuma pura – pura
menjadi wanita paling setia
ternyata hanyalah tipuan semata
agar diriku selalu percaya

Best Lyrics ™
Best Lyrics ™Saya hoby banget sama yang namanya ngeblog. salah satu platform gratis yang aku gunakan adalah blogger. Dan salah satu situs atau blog saya yaitu Best Lirik Lagu Blogspot. best lirik lagu blogspot merupakan situs gratis tempat koleksi penyimpanan lirik lagu terbaik, terbaru, terupdate dan rutin posting hampir setiap hari. Lirik lagu yang kami tulis tanpa chord / kunci gitar dan meliputi lagu lagu dari berbagai daerah di Indonesia, Malaysia hingga manca negara atau bahkan sedunia.